src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Pemkab Lampung Utara Terima 5.160 Vaksin Sinovac Tahap Pertama

LAMPUNG UTARA, garudanusantara.id - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Utara (Lampura) melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat menerima 5.160 vaksin Covid-19 dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung.

Penyerahan vaksin Sinovac tahap pertama yang dikemas dalam dua kardus tersebut berlangsung di kantor Dinkes setempat dan diterima langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Lampura Drs. H. Lekok, M.M., Senin (25/1/2021).

Usai menerima Vaksin, Sekda Lekok beserta rombongan Forkompimda langsung memeriksa isi kardus warna putih tersebut. Kemudian vaksin virus Corona langsung disimpan di lemari pendingin kantor Dinas setempat sebelum didistribusikan ke-27 Puskesmas dan 2 Rumah Sakit di Kabupaten Lampura.

“Jumlah vaksin 5.160 dan harus disimpan pada suhu 2 sampai 8 derajat celcius. Semoga ini bisa bermanfaat bagi masyarakat kabupaten Lampung Utara,” kata Sekda Lekok saat memberikan keterangan kepada wartawan.

Sekda menambahakan, Pemkab Lampura juga telah menjadwalkan pelaksanaan vaksinasi. Untuk vaksin tahap pertama ini diperuntukan bagi tenaga kesehatan.

“Rencananya akan dilaksanakan di minggu pertama bulan Februari, yang di vaksin untuk tahap pertama diprioritaskan tenaga kesehatan,” jelas Sekda Lekok.

Tak lupa, Sekda juga mengucapkan terimakasih kepada pihak Kepolisian dan Tim Gugus Tugas yang sudah mengawal pengiriman vaksin hingga tiba di Kabupaten Lampung Utara.

“Pengiriman vaksin dengan kawalan ketat dari pihak kepolisiaan. Untuk masyarakat ini vaksin aman dan sudah di uji klinis. Jadi masyarakat Lampung Utara tidak usah ragu tehadap vaksin ini,” tandasnya.

Kapolres Lampura AKBP Bambang Yudo Marthono menegaskan, pihaknya selalu siap mengawal dan mengamanan proses pengiriman hingga pelaksanaan vaksinasi. 

“Kami siap melaksanaan pengamanan dan kita kawal sampai ke kabupaten Lampung Utara. Nanti pelaksanaan vaksinasi di minggu pertama bulan februar, kita juga sudah siapkan pengamanan dari Polres Lampura,” pungkasnya. (Ken)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,702,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,416,Hukum,824,Humbahas,341,Jakarta,220,Jambi,211,Jawa Barat,978,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,246,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,309,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2504,Nusantara,5735,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1840,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,205,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Pemkab Lampung Utara Terima 5.160 Vaksin Sinovac Tahap Pertama
Pemkab Lampung Utara Terima 5.160 Vaksin Sinovac Tahap Pertama
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjg0S6SvKfPbZ5rH0KlZjpVRJ529F_nEAVg6bwPRlruprs6lN-KG0lWmg45FJ1CvFdkm8UDcorpSQ2FitHLWm0CHVate0k_itVADPjtXCTpE7c-K0QGbE45bfHFJ2mQ83Ij0eTOsJfHeNc/w640-h480/IMG-20210125-WA0011.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjg0S6SvKfPbZ5rH0KlZjpVRJ529F_nEAVg6bwPRlruprs6lN-KG0lWmg45FJ1CvFdkm8UDcorpSQ2FitHLWm0CHVate0k_itVADPjtXCTpE7c-K0QGbE45bfHFJ2mQ83Ij0eTOsJfHeNc/s72-w640-c-h480/IMG-20210125-WA0011.jpg
Garuda Nusantara
http://www.garudanusantara.id/2021/01/pemkab-lampung-utara-terima-5160-vaksin.html
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2021/01/pemkab-lampung-utara-terima-5160-vaksin.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy