src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

DPRD Medan Kaji Ulang Pola Ruang Peruntukan Perubahan Fungsi Lahan di Kota Medan

MEDAN, garudanusantara.id - Panitia Khusus (Pansus) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) DPRD Kota Medan akan kaji ulang pola ruang peruntukan terhadap perubahan fungsi lahan sebesar 3.560,56 hektar atau sekitar 13.35 persen dari luas keseluruhan Kota Medan yang di ajukan Pemko Medan kepada DPRD Medan.

Hal ini dikatakan Ketua Pansus RTRW DPRD Medan, Dedy Aksyari kepada wartawan, Kamis (04/02/2021). “Saya belum setuju apabila perubahan yang dilakukan khususnya di daerah Medan Utara, kalau belum menerapkan aspek yang ramah lingkungan dan mengedepankan kepentingan Masyarakat Medan Utara,” ujarnya.

Apalagi, kata Dedy, pihaknya ingin ketertinggalan pembangunan di utara harus dikejar, tetapi harus tetap dalam koridor pembangunan yang pro kepada rakyat bukan hanya kepada pemilik modal (pengusaha).
Dikatakan Politisi Gerindra ini, ada beberapa perubahan lahan yang masih harus dipertimbangkan, karena mempertimbangkan berbagai aspek-aspek sosial maupun ekonomi di Tengah masyarakat Kota Medan. 

“Saya bersama tim pansus akan terus melakukan kajian dan analisa. Akhir bulan Februari ini Pansus akan turun langsung ke kelapangan untuk meninjau langsung bersama sama masyarakat, OPD dan Polres Belawan untuk mendapatkan masukan,” katanya.

Dilanjutkan Dedy, rencana adanya konversi kawasan Mangrove menjadi kawasan peruntukan industri seluas 387,27 hektar di Kecamatan Medan Belawan ini juga akan akan dikaji. Sebab, pihaknya akan coba tetap mempertahankan kawasan tersebut sebagai ekosistem mangrove dan akan mengalihkan kawasan peruntukan industri ke Kecamatan lain.

“Kita berkeinginan juga revisi pola ruang RTRW Kota Medan dapat mengalokasikan green belt vegetasi mangrove yang memanjang mengikuti batas sungai/paluh yang berfungsi sebagai daerah penyangga yang membatasi perkembangan suatu penggunaan lahan,” katanya.

Peninjauan kembali akan fungsi suatu kawasan, apakah sudah sesuai dengan peruntukannya juga akan diperhatikan. Karena banyaknya sekarang kegiatan yang sudah tidak sesuai lagi dengan kawasan yang ditetapkan.

“Seperti yang kita temukan contoh kawasan perumahan dan pemukiman di Kota Medan sekarang ini banyak menjadi kawasan industri dan pergudangan. Ini akan kita tertibkan dan akan kita data semuanya sebagai bahan evaluasi Perubahan RTRW,” pungkasnya. (Red/Ly Tnb)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,706,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,421,Hukum,826,Humbahas,342,Jakarta,230,Jambi,217,Jawa Barat,984,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,247,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,319,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2511,Nusantara,5748,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1841,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,211,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: DPRD Medan Kaji Ulang Pola Ruang Peruntukan Perubahan Fungsi Lahan di Kota Medan
DPRD Medan Kaji Ulang Pola Ruang Peruntukan Perubahan Fungsi Lahan di Kota Medan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVCR1VIUWczUl-ZMC5noUduJILav5XqVngHTHkWxVohwCpr3VLHn6kJRxpBbl8bxt0afDFzT8wQaokch8KyLNH9nugJ3CzqiFAB_GrHU9llwrLEsr2i5PML7BtPHwTyZisx6iK-ghyXVI/w640-h350/IMG-20210407-WA0329-787498.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVCR1VIUWczUl-ZMC5noUduJILav5XqVngHTHkWxVohwCpr3VLHn6kJRxpBbl8bxt0afDFzT8wQaokch8KyLNH9nugJ3CzqiFAB_GrHU9llwrLEsr2i5PML7BtPHwTyZisx6iK-ghyXVI/s72-w640-c-h350/IMG-20210407-WA0329-787498.jpg
Garuda Nusantara
http://www.garudanusantara.id/2021/04/dprd-medan-kaji-ulang-pola-ruang.html
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2021/04/dprd-medan-kaji-ulang-pola-ruang.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy