src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Bupati Samosir Vandiko Gultom Raih Penghargaan Kepala Daerah Inovatif 2022

SEMARANG, garudanusantara.id - Sebanyak 7 Gubernur dan 16 bupati berprestasi mendapat penghargaan dari MNC Portal Indonesia atas inovasinya dalam membangun daerah masing-masing. Penghargaan diberikan pada Malam Penganugerahan Kepala Daerah Inovatif (KDI) 2022 yang dihelat di Venue Sam Poo Kong, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (22/9/2022). 

Bupati Samosir Vandiko T Gultom terpilih menjadi salah satu Kepala Daerah Inovatif (KDI) 2022 kategori Wisata, Vandiko melakukan inovasi dalam pengembangan wisata di Kabupaten Samosir ditengah wabah pandemi covid  melanda melalui pembentukan dan pengelolaan Desa Wisata dengan inovatif dan  lebih optimal.

Pengembangan sektor Parawisata yang ramah lingkungan dengan  pengelolaan Desa wisata dengan optimalisasi pemanfaatan potensi Desa berupa Kekayaan warisan Budaya berupa tenun ulos, situs budaya, atraksi wisata dann pemanfaatan Rumah Adat sebagai Home Stay.

Kabupaten Samosir terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan, peningkatan Kapasitas SDM dan Promosi dengan membangun jejaring dengan sinergitas dengan berbagai penthahelix kepariwisataan, aktif melakukan Edukasi dan Vokasi Saptapesina, penerapan CHSE, Cinta budaya lokal dan pembuatan muatan lokal kebudayaan dalam kurikulum sekolah.

Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar menyerahkan langsung penghargaan  sebagai Kepala Daerah  Inovatif(KDI) 2022 kategori Parawisata kepada Bupati Samosir Vandiko T Gultom.

Dalam sambutannya di depan para kepala daerah yang tengah sumringah, Mendes PDTT Bapak Abdul Halim turut memberikan Pantun yang berisikan apresiasi terhadap MNC Portal yang telah sukses menggelar KDI dalam beberapa tahun terakhir. Termasuk, dalam menciptakan para pemimpin daerah yang andal. 

"Ke pasar pagi membeli bantal, tidak lupa beli minyak kurap dan sandal, melalui gelar KDI oleh MNC portal tercipta pemimpin daerah yang andal," ujar Halim.

Komisaris Utama MNC Asia Holding Tbk Agung Firman Sampurna mengatakan, tema dari penyelenggaraan Kepala Daerah Inovatif 2022 adalah 'Inovasi untuk Akselerasi Kemajuan Daerah Menyongsong Era Society 5.0'. 

"Ini adalah sebuah tema besar dan sebelum kita masuk ke tema ini sedikit mengingatkan bahwa 22 tahun yang lalu ada satu tuntutan reformasi yang kemudian mengubah penyelenggaraan sistem pemerintahan kita khususnya dalam kaitan hubungan antara pemerintah pusat dan daerah yaitu kebijakan desentralisasi," katanya. 

Dengan kebijakan desentralisasi, sebagian besar wewenang dalam penyelenggaraan daerah pembangunan daerah dan pelayanan pada masyarakat diserahkan oleh pemerintah pusat kepada daerah. "Jadi apa yang sebenarnya diharapkan adalah ketika desentralisasi diserahkan, ketika desentralisasi diterapkan maka pemerintah daerah dapat lebih dekat dengan rakyat yang dilayaninya," ujarnya.

Acara diakhiri dengan penampilan  Band Padi Reborn, yang menghibur para kepala Daerah yang meraih penghargaan. (Manahan/Parjo)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,705,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,419,Hukum,825,Humbahas,342,Jakarta,227,Jambi,217,Jawa Barat,983,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,247,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,316,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2509,Nusantara,5748,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1841,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,211,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Bupati Samosir Vandiko Gultom Raih Penghargaan Kepala Daerah Inovatif 2022
Bupati Samosir Vandiko Gultom Raih Penghargaan Kepala Daerah Inovatif 2022
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOqj8mBFwVlUHrGI66Ld0fSW2H6KwMq23dr9HH8_8nnjZ3ThW3ebLKkNWDvZO_ZH00QqWOFWM-orcHZdH0FAumJ794cs5dGh0Db-7wbl8G4Xv4cmDZvJRLsobTtPsr6-B7b-F9ZPLKoFrlTBVZYy38a4XzpWjVGIv_s6J7umAtH02S0liIy5uunWHt/w368-h640/MMS.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOqj8mBFwVlUHrGI66Ld0fSW2H6KwMq23dr9HH8_8nnjZ3ThW3ebLKkNWDvZO_ZH00QqWOFWM-orcHZdH0FAumJ794cs5dGh0Db-7wbl8G4Xv4cmDZvJRLsobTtPsr6-B7b-F9ZPLKoFrlTBVZYy38a4XzpWjVGIv_s6J7umAtH02S0liIy5uunWHt/s72-w368-c-h640/MMS.jpg
Garuda Nusantara
http://www.garudanusantara.id/2022/09/bupati-samosir-vandiko-gultom-raih.html
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2022/09/bupati-samosir-vandiko-gultom-raih.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy