src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Kapolresta Deliserdang Adakan Bakti Sosial dan Edukasi Warga Tentang Covid-19

DELISERDANG, garudanusantara.id -  Kapolresta Deliserdang Kombes Pol Yemi Mandagi SIK didampingi Waka Polresta Deliserdang AKBP Julianto P Sirait SH SIK mengadakan bakti sosial dan mengedukasi masyarakat tentang penyebaran pandemi virus Covid 19, Selasa (20/10/2020).

Bakti sosial tersebut yang diagendakan di Pantai Dewi Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara. Kegiatan dimulai dari pembagian masker serta bibit pohon kelapa yang dibagikan kepada masyarakat guna ketahanan pangan di tengah-tengah masyarakat serta mengedukasi masyarakat untuk mencegah Penyebaran Covid-19.

Selain membagikan masker, Kapolresta Deliserdang Kombes Pol Yemi Mandagi SIK menghimbau kepada seluruh para Muspika untuk mengikuti protokol kesehatan (Prokes) yang telah diatur pemerintah, baik pemerintah daerah maupun pusat dalam pencegahan penularan Covid-19 sekaligus mengkampanyekan wajib mengenakan masker.

Bekerja semaksimal mungkin untuk mencegah dan memutus mata rantai penularan Covid-19, diharapkan semua masyarakat mendukung dengan cara mematuhi semua prokes yang telah di arahkan. Seperti dengan tetap menjaga jarak, mengenakan masker dan rajin mencuci tangan. "Sebelum dan setelah beraktifitas dan selalu menggunakan masker,” ungkap Yemi.

Saat dikonfrimasi awak media Kapolresta Deliserdang Kombes Pol Yemi Mandagi SIK mengatakan, kegiatan Bakti Sosial ini berupa bagi-bagi masker sebagai upaya untuk memutus penyebaran Covid-19 dan meringankan beban masyarakat khususnya Kecamatan Pantai Labu dalam pembelian masker serta bentuk edukasi kepada masyarakat untuk menggunakan masker selama terjadinya wabah virus corona.

“Di masa pandemi Covid-19 ini, mari kita tetap berkontribusi kepada masyarakat dalam upaya pencegahan penyebaran Covid-19 dan mari bersama-sama bersinergi menjaga kamtibmas yang kondusif di wilkum Polresta Deliserdang,” pungkasnya. (Ley Tinambunan)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,705,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,419,Hukum,825,Humbahas,342,Jakarta,227,Jambi,217,Jawa Barat,983,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,247,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,316,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2509,Nusantara,5748,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1841,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,211,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Kapolresta Deliserdang Adakan Bakti Sosial dan Edukasi Warga Tentang Covid-19
Kapolresta Deliserdang Adakan Bakti Sosial dan Edukasi Warga Tentang Covid-19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiHs3yT6bUnTclXy-UdVK8iaiiRa2ftsw5ywDYolkD8wvzII2xwr1YWLLqcjTGPNLc8fUdpC1UxK9i0cy04Hz5xwt_W9rywm6ZlQM69WBVjIKYshy-3x9Us53Td8yyk4VT2k9D8xAMye4Q/w640-h422/KABAK.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiHs3yT6bUnTclXy-UdVK8iaiiRa2ftsw5ywDYolkD8wvzII2xwr1YWLLqcjTGPNLc8fUdpC1UxK9i0cy04Hz5xwt_W9rywm6ZlQM69WBVjIKYshy-3x9Us53Td8yyk4VT2k9D8xAMye4Q/s72-w640-c-h422/KABAK.jpg
Garuda Nusantara
https://www.garudanusantara.id/2020/10/kapolresta-deliserdang-adakan-bakti.html
https://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2020/10/kapolresta-deliserdang-adakan-bakti.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy