src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Belitung Expo, Ajang Promosi Negeri Laskar Pelangi

TANJUNGPANDAN, garudanusantara.id - Kegiatan Belitung Expo Negeri Laskar Pelangi, Kamis (19/11/2020), Belitung kembali menggelar event Belitung Expo 2020 di Objek Wisata Pantai Tanjung Pendam, Belitung, Minggu (22/11/2020).

Belitung Expo 2020 ini dibuka secara resmi Bupati Belitung H Sahani Saleh SSos, Minggu (22/11/2020) dan  akan berlangsung selama lima hari hingga Kamis (26/11/2020). Lebih kurang  100 stand pameran yang terdiri dari stand pameran Dinas/Instansi vertikal, kuliner go food,  dan pedagang kaki lima  ikut berpartisipasi pada event tahunan ini.

Dalam laporannya, ketua panitia yang juga Kepala Dinas Koperasi, UMKM dan Perdagangan dan Tenaga Kerja  Kabupaten Belitung, Adnizar mengatakan, Belitung Expo ini dalam rangka pemulihan ekonomi UMKM agar tetap berkarya dan berkembang dan  usahanya agar lebih maju dan berkembang setalah terpuruk pandemi  Covid-19.

Namun, gelaran Belitung Expo 2020 berbeda dari tahun sebelumnya. Panitia tidak mengundang  peserta dari  luar Belitung, termasuk dari  Kementerian dan Provinsi.  Ini sebagai  bentuk antisipasi  penyebaran Covid 19 di Belitung. "Ada 60 Dinas, instansi vertikal, Dinas perdagangan Privinsi dan  perhotelan dengan harapan kegiatan ini akan berdampak secara ekonomi dan ada transaksi didalamnya," kata Adnizar.

Belitung Expo 2020, digelar ditengah Pandemi Covid 19. Seyogyanya Belitung Expo ini  digelar pada Juli 2020 lalu, bersamaan dengan peringatan Hari Jadi Kota Tanjungpandan (HJKT). Bupati Belitung Sahani saleh, S.Sos. mengingatkan kegiatan Belitung Expo ini tidak menjadi kluster baru Covid 19." Memang, sejak dua  mingu terakhir ini sudah Covid 19 sudah masuk kluster keluarga, perkantoran dan sekolahan' kata Bupati. Bahkan  5 orang pasien Covid 19 meninggal dunia dan total yang dirawat ada 32 pasien.

“Event ini tetap mengacu pada protokol kesehatan, jangan justru menjadi kluster Covid-19," harap Bupati.

Menurut  Sahani Saleh, Belitung Expo ini  adalah upaya  untuk menggerakkan, menggairahkan dan meningkatkan usaha UMKM, disamping peserta,  terjadi peningkatan berbagai macam produk-produk souvenir dan kuliner. (Irfan)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,705,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,419,Hukum,825,Humbahas,342,Jakarta,227,Jambi,217,Jawa Barat,983,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,247,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,316,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2509,Nusantara,5748,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1841,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,211,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Belitung Expo, Ajang Promosi Negeri Laskar Pelangi
Belitung Expo, Ajang Promosi Negeri Laskar Pelangi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiDw_40rm1hDfNbNXkPiFInyqW7Xhp7Ar_XLUfFkWnkPC3hSUuGJc28Pj41hLedIL_M4mc2O2v1dgTnlxMDrIYgRIvw4H3-fSmfzMRnaz9lSCrOM-j4hXaCvSNivy_XJ5lxiyNPa8JJmpM/w640-h480/IMG-20201128-WA0012.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiDw_40rm1hDfNbNXkPiFInyqW7Xhp7Ar_XLUfFkWnkPC3hSUuGJc28Pj41hLedIL_M4mc2O2v1dgTnlxMDrIYgRIvw4H3-fSmfzMRnaz9lSCrOM-j4hXaCvSNivy_XJ5lxiyNPa8JJmpM/s72-w640-c-h480/IMG-20201128-WA0012.jpg
Garuda Nusantara
https://www.garudanusantara.id/2020/11/belitung-expo-ajang-promosi-negeri.html
https://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2020/11/belitung-expo-ajang-promosi-negeri.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy