src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Apel Kesiapan Bhabinkamtibmas dan Tenaga Kesehatan Provinsi Bengkulu

BENGKULU, garudanusantara.id - Kapolda Bengkulu Irjen Polisi Drs Teguh Sarwono MSi Selaku komandan Apel Kesiapan Bhabinkamtibmas dan Tenaga Kesehatan Sebagai Tracer dan Vaksinator Covid-19 Provinsi Bengkulu di Lapangan Apel Rekonfu Polda Bengkulu, Kamis (11/2/2021). 

Kegiatan tersebut dilakukan sebagai  kesiapan TNI dan Polri dalam memback-up tenaga kesehatan di lapangan yang nantinya melakukan penyuntikan kepada seluruh peserta secara serentak diseluruh Indonesia .
Kegiatan tersebut dihadiri Wakil walikota  Bengkulu Dedi Wahyudi, Waka Polda Bengkulu Brigjen Pol Drs Hari Prasodjo MH, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu Herman Antoni, Danrem Gamas Bengkulu, Pejabat utama Polda Bengkulu, Kejaksaan Tinggi Bengkulu, Dinas Instansi Pemda Bengkulu, Bhabinkamtibmas, Nakes serta relawan undangan lainnnya.

Pemerintah telah mencanangkan Vaksin secara Nasional, akan tetapi masih dilakukan secara bertahap mulai dari pimpinan tertinggi, TNI-Polri, Nakes serta masyarakat bawah secara umum nantinya. TNI-Polri siap memback-up setiap kegiatan tenaga kesehatan di lapangan yang telah dibekali beberapa pengetahuan tentang kesehatan.

Vaksinator yang telah didik sebanyak 156 orang, Tenaga TRACER adalah seluruh Bhabinkamtibmas dan Babinsa (sesuai perintah Panglima dan Kapolri). Tugas TRACER untuk mencari orang yang terpapar Covid-19 yang disebut Aman Nusa II sebagai Satgas Deteksi fungsinya sama-sama untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Pemerintah daerah berkomitmen terhadap penyebaran Covid-19 dengan  cara memutus mata rantai penyebaran Covid-19 melalui penyuntikan vaksin di perkantoran dan sampai ke masyarakat bawah.

Saat ini orang yang terpapar Covid-19 di wilayah Bengkulu berjumlah 4675 orang, MD 143 Orangm Sembuh 4419 orang. Sedangkan Indonesia berada di peringkat 21 dunia, sedangkan anggaran yang telah dikucurkan pemerintah dalam penaggulangan Covid-19 hampir mencapai Rp695 triliun dalam kurun waktu 1 tahun.

Kapolda berharap kepada seluruh Bhabinkamtibmas yang ada untuk menyampaikan himbauan kepada masyarakat jangan membuat isu Hoaks tentang Covid-19. “Ini keliru, jangan bermain-main disitu. TNI-Polri komit dan siap memback-up.

Kapolda juga berharap kepada para Bhabinkamtibmas dan tenaga kesehatan lainnya untuk menjaga kesehatan tubuh masing-masing, imun yang cukup, pola makan dijaga, serta rajin  berolahraga  agar menghasilkan tubuh yang sehat dan kuat. (Mugiono)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,702,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,416,Hukum,824,Humbahas,341,Jakarta,220,Jambi,211,Jawa Barat,978,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,246,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,309,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2504,Nusantara,5735,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1840,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,205,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Apel Kesiapan Bhabinkamtibmas dan Tenaga Kesehatan Provinsi Bengkulu
Apel Kesiapan Bhabinkamtibmas dan Tenaga Kesehatan Provinsi Bengkulu
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjVRtLXyMznMhU0mJR7eundbrOZcTC3f6qXU4nRJitoC9PvyKAs2zxu5sX6JJi_yxLVOO2RP1PCSINaDZxYcF_dhltDXu2YJkatlo0-4yOwePNVK1n3Pv0Z5BaTmRVybe8M0aoAI7rQ59I/w640-h480/IMG-20210212-WA0006.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjVRtLXyMznMhU0mJR7eundbrOZcTC3f6qXU4nRJitoC9PvyKAs2zxu5sX6JJi_yxLVOO2RP1PCSINaDZxYcF_dhltDXu2YJkatlo0-4yOwePNVK1n3Pv0Z5BaTmRVybe8M0aoAI7rQ59I/s72-w640-c-h480/IMG-20210212-WA0006.jpg
Garuda Nusantara
https://www.garudanusantara.id/2021/02/apel-kesiapan-bhabinkamtibmas-dan.html
https://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2021/02/apel-kesiapan-bhabinkamtibmas-dan.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy