src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js">

Pedagang di Kelurahan Karangpawitan Keluhkan Banyaknya Pungli

KARAWANG, garudanusantara.id - Pungutan Liar (Pungli) adalah salah satu tindakan melawan hukum yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 JO Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. Pungli adalah termasuk tindakan korupsi dan merupakan kejahatan luar biasa (extra ordinary crime) yang harus diberantas.

Upaya pemberantasan korupsi tidak cukup hanya dengan membuat peraturan perundang-undangan saja, namum juga yang lebih penting adalah membangun mental orang-orang yang dapat memberantas korupsi itu sendiri. Tanpa membangun sumber daya manusia yang baik dan berintegritas, mustahil pemberantasan korupsi dapat berjalan dengan maksimal.

Pungli (pemerasan) adalah tindakan yang dilakukan untuk menguntungkan diri sendiri atau orang lain secara melawan hukum atau dengan menyalahgunakan kekuasaaannya dengan memaksa seseorang memberikan sesuatu, membayar, atau menerima pembayaran dengan potongan, atau untuk mengerjakan sesuatu bagi dirinya sendiri.

Seperti yang dialami para pedagang yang berada di Kelurahan Karangpawitan, Karawang Barat, Kabupaten Karawang yang mengeluh banyaknya aksi pungli yang dilakukan oknum tak bertanggungjawab. Oleh karena itu, Sekretaris Karang Taruna Kelurahan Karangpawitan Saepul akan membantu para pedagang untuk melaporkannya ke Kepolisian.

Saepul menambahkan, maraknya pungli dari oknum-oknum tidak bertanggungjawab yang selalu mengatasnamakan Karang Taruna sangat disesalkan. Sebab di masa pandemi Covid-19 saat ini, para pedagang hanya mendapatkan untung yang tidak banyak. Jika banyaknya pungli tersebut, bagaimana nasib para pedagang.

“Banyak pedagang Kelurahan Karangpawitan melaporkan kepada saya karena maraknya pungli-pungli  dari oknum-oknum tidak bertanggungjawab yang selalu memgatasnamakan Karang Taruna. Padahal, oknum tersebut bukan anggota Karang Taruna. Kami siap membantu para pedagang untuk melaporkannya ke pihak berwajib kepolisian,” tambahnya. (Red)

COMMENTS

Nama

Advertorial,68,Anambas,9,Bandung,1,Bekasi,706,Bengkulu,237,Bengkulu Selatan,37,Cikarang,70,Headline,421,Hukum,826,Humbahas,342,Jakarta,230,Jambi,217,Jawa Barat,984,Kepahiyang,1,Kepulauan Riau,8,KualaTungkal,7,Labuhanbatu Utara,14,Labura,16,Lampung,247,Lampung Utara,163,Lampura,13,Lubuklinggau,4,Medan,2085,Megapolitan,319,Meranti,12,Mukomuko,104,Musirawas,19,Nasional,2511,Nusantara,5748,Padang,2,Pagaralam,34,Pekanbaru,15,Pendidikan,9,Politik,4,Riau,224,Rohil,390,Rokan Hilir,79,Seginim,1,Sibolangit,1,Simalungun,3,sumatera Barat,3,Sumatera Selatan,34,Sumatera Utara,1841,Tanggamus,30,Tanjabbar,7,Tanjung Jabung Barat,211,Tanjungpinang,2,Tapanuli Utara,6,Taput,2,Tulang Bawang,76,Tulang Bawang Barat,28,
ltr
item
Garuda Nusantara: Pedagang di Kelurahan Karangpawitan Keluhkan Banyaknya Pungli
Pedagang di Kelurahan Karangpawitan Keluhkan Banyaknya Pungli
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjL_hIW4nPSp3mbcKmkg00_cr4IY219XWulstPgH_EfDyWDDIq6BXcoek7RxMeTdP2v3l2Ux49OKDuIXf_kFzzBTrznJj54baTnxbcU6Gc5a_65urWK5f6eiocafGyRb8N7skjPrCcYHSs/w640-h430/PEDAGANG.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjL_hIW4nPSp3mbcKmkg00_cr4IY219XWulstPgH_EfDyWDDIq6BXcoek7RxMeTdP2v3l2Ux49OKDuIXf_kFzzBTrznJj54baTnxbcU6Gc5a_65urWK5f6eiocafGyRb8N7skjPrCcYHSs/s72-w640-c-h430/PEDAGANG.jpg
Garuda Nusantara
http://www.garudanusantara.id/2021/04/pedagang-di-kelurahan-karangpawitan.html
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/
http://www.garudanusantara.id/2021/04/pedagang-di-kelurahan-karangpawitan.html
true
9203857902923243004
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy